[{"id_surat":959,"no_surat":"766\/MNG-TLT\/XI\/2024","judul":"Informasi Donasi bencana Lewotobi","isi_surat":"

\r\n\tNo : 766\/MNG-TLT\/XI\/2024|
\r\n\tHal : Donasi bencana Lewotobi
\r\n\tLampiran : Surat dari keuskupan Bandung no 02-SB\/Ant-EKB\/XI\/2024
\r\n\t
\r\n\tKepada
\r\n\tYth. Seluruh Keluarga Besar
\r\n\tTalenta School Bandung
\r\n\tdi tempat
\r\n\t
\r\n\t
\r\n\tDengan hormat,
\r\n\t
\r\n\tMerujuk pada surat himbauan dari Keuskupan Bandung mengenai donasi para penyintas bencana erupsi Gunung Lewotobi di Flores Timur, maka melalui surat ini kami sampaikan kepada Bapak\/Ibu\/Saudara\/anak - anak yang ingin berbela rasa dengan para korban, bantuan dapat disalurkan langsung ke rekening Keuskupan Bandung sebagai berikut : 
\r\n\tBank BCA : No 777 0954 333
\r\n\t( Keuskupan Bandung qq. Caritas Bandung )
\r\n\t
\r\n\tDonasi akan dibuka mulai hari Rabu, 6 November 2024 hingga Rabu, 20 November 2024.
\r\n\t
\r\n\tDemikian informasi ini kami sampaikan. Atas perhatian dan partisipasi Bapak\/Ibu\/Saudara\/anak -  anak, kami ucapkan terima kasih. Tuhan membalas kebaikan saudara saudari semua.
\r\n\t <\/p>\r\n

\r\n\t <\/p>\r\n","unit":"Komplek","gambar":"794e4-komplek13112024.jpg","tanggal":"2024-11-13"},{"id_surat":958,"no_surat":"764\/MNG-TLT\/X\/2024","judul":"Informasi Hari Pangan","isi_surat":"

\r\n\tNo : 764\/MNG-TLT\/X\/2024
\r\n\tHal : Ucapan Terimakasih
\r\n\tLampiran : -<\/p>\r\n

\r\n\t <\/p>\r\n

\r\n\tKepada
\r\n\tYth. Para Orang tua Siswa
\r\n\tToddler - SMA Talenta
\r\n\tdi tempat
\r\n\t
\r\n\t
\r\n\tDengan hormat,
\r\n\t
\r\n\tMelalui surat ini kami mengucapkan banyak terimakasih atas partisipasi orang tua, para peserta didik, Ttim Pemerhati Sekolah, Kepala Desa Mekarrahayu, Camat Margaasih, Polsek Margaasih, Koramil Rahayu, dan Satpol PP yang telah ambil bagian dalam kegiatan bakti sosial Hari Pangan Sedunia pada hari Kamis, 24 Oktober 2024.
\r\n\t
\r\n\tSebagai laporan pertanggungjawaban berikut data pengumpulan paket sembako : 'Terlampir'
\r\n\t
\r\n\tBerikut data penerima paket sembako : 'Terlampir'
\r\n\t
\r\n\tSekolah juga mengucapkan banyak terimakasih kepada Jessica Khontaria Pieloor, Peserta didik SMA Talenta, yang telah memberikan donasi sebesar Rp. 15.000.000 ( lima belas juta rupiah ). Dana tersebut dipergunakan untuk melengkapi paket yang tidak lengkap, pembelian kantong plastik, akomodasi keamanan, dan konsumsi untuk panitia serta seluruh petugas keamanan.
\r\n\t
\r\n\tDemikian informasi ini kami sampaikan. Terima kasih atas perhatian Bapak\/Ibu\/Saudara. Tuhan memberkati kita semua.<\/p>\r\n","unit":"Komplek","gambar":"b20d4-komplek25102024.jpg","tanggal":"2024-10-25"},{"id_surat":945,"no_surat":"059\/KAWIL-4\/2024","judul":"Informasi Toddler - SMA Talenta","isi_surat":"

\r\n\tNo : 059\/KAWIL-4\/2024
\r\n\tHal : Informasi
\r\n\tLampiran : -
\r\n\t
\r\n\t
\r\n\tKepada
\r\n\tYth. Prang Orang Tua dan Pesert Didik
\r\n\tToddler - SMA Talenta
\r\n\tTK - SMA Putra Nirmala
\r\n\t
\r\n\t
\r\n\tBandung,21 Mei 2024
\r\n\t
\r\n\tSalam sejahtera,
\r\n\t
\r\n\tSesuai dengan program tahunan managemen wilayah 4, para SDM Talenta School Bandung dan Putral Nirmala School Cirebon akan melaksanakan rapat kerja pada hari Senin - Selasa, 27 Mei - 28 Mei 2024. Maka, melalui surat ini diinformasikan bahwa pada tanggal tersebut seluruh peserta didik melakukan kegiatan belajar di rumah dengan bimbingan orang tua \/ wali. Kegiatan belajar mengajar akan kembali dilaksanakan pada hari Rabu, 29 Mei 2024 sesuai jadwal seperti biasa.
\r\n\t
\r\n\tDemikian informasi ini saya sampaikan . Terima kasih atas perhatian dan kerjasamanya.
\r\n\t
\r\n\t <\/p>\r\n

\r\n\tInformasi Tambahan:<\/span><\/p>\r\n

\r\n\t <\/div>\r\n
\r\n\t <\/div>\r\n
\r\n\t*) Surat Pengumuman Terlampir (Harap selalu membuka Lampiran)<\/span><\/div>\r\n
\r\n\t*) Informasi Pengumuman bisa juga diperoleh melalui Aplikasi Parent Portal berbasis Android yang bisa di Download di website resmi Sekolah Talenta: www.talentaschool.sch.id.<\/span><\/div>\r\n
\r\n\t*) Link Download Aplikasi Parent Portal Sekolah Talenta: https:\/\/play.google.com\/store\/apps\/details?id=com.amosduan.talenta.talentaandroid<\/span><\/div>\r\n","unit":"Komplek","gambar":"7d232-komplek24052024.jpg","tanggal":"2024-05-24"},{"id_surat":942,"no_surat":"057\/KAWIL-4\/V\/2024","judul":"Undangan Eduparent","isi_surat":"

\r\n\tNo : 057\/KAWIL-4\/V\/2024
\r\n\tHal : Undangan Eduparent
\r\n\tLampiran : -
\r\n\t
\r\n\t
\r\n\tKepada
\r\n\tYth. Para Orang Tua dan Peserta Didik
\r\n\tToddler - SMA Talenta
\r\n\tTK -SMA Talenta
\r\n\t
\r\n\tBandung, 3 Mei 2024
\r\n\t
\r\n\tSalam sejahtera,
\r\n\t
\r\n\tMasa remaja menjadi tantangan tersendiri untuk para orang tua. Perubahan pada remaja adalah proses yang kompleks dan individual akan mengalami perubahan ini dengan cara yang berbeda. Penting bagi orang dewasa di sekitar mereka, termasuk orang tua pendidik, untuk mendukung mereka melalui masa ini dengan memberikan dukungan, Informasi yang akurat, dan lingkungan yang mendukung.
\r\n\t
\r\n\tBerdasarkan hal tersebut, Sekolah Talenta dan Sekolah Putra Nirmala bekerja sama dengan Universitas Katolik Parahyangan akan mengadakan Eduparent secara virtual bertemakan "Ketika Anakku Menjadi Remaja" dengan nara sumber dr.Elvine Gunawan, Sp. KJ. Kegiatan akan dilaksankan pada :
\r\n\t
\r\n\tHari\/Tanggal : Selasa, 28 Mei 2024
\r\n\tWaktu : Pukul 19.00 - 21.00 WIB
\r\n\tMedia : Zoom (link akan diinformasikan kemudian hari)
\r\n\t
\r\n\tKegiatan ini bersifat WAJIB UNTUK ORANG TUA SMP DAN SMA, namun orang tua dari jenjang lain dipersilahkan untuk mengikuti webinar ini. Mohon agar orang tua melakukan pendaftaran untuk mengikuti kegiatan ini melalui link berikut  https:\/\/bit.ly\/webinarparenting-unpar
\r\n\t
\r\n\tDemikian informasi ini saya sampaikan. Terima kasih atas bantuan dan kerjasamanya.<\/p>\r\n","unit":"Komplek","gambar":"e1000-komplek04052024baru2.jpg","tanggal":"2024-05-04"},{"id_surat":921,"no_surat":"06\/KTN-Talenta\/III\/2024","judul":"Pemberitahuan Penyewaan Kantin","isi_surat":"

\r\n\tNo : 06\/KTN-Talenta\/III\/2024
\r\n\tPerihal : Penyewaan Kantin
\r\n\tLampiran : -
\r\n\t
\r\n\t
\r\n\tKepada
\r\n\tYth. Penyewa Kantin Talenta School
\r\n\tdi tempat
\r\n\t
\r\n\tDengan hormat,
\r\n\t
\r\n\tSehubungan dengan akan berakhirnya masa sewa kantin pada 30 Juni 2024, maka manajemen Talenta menyampaikan beberapa hal sebagai berikut : 
\r\n\t
\r\n\t1. Para penyewa kantin akan dievaluasi dan dapat mengikuti tender.
\r\n\t
\r\n\t2. Tender akan dibuka untuk umum dan keluarga besar Talenta School mulai bulan April 2024.
\r\n\t
\r\n\t3. Setiap peserta tender wajib memberikan proposal beserta sample kecuali untuk kantin makanan dan minuman kemasan harus memiliki sertifikat Badan POM
\r\n\t
\r\n\t4. Proposal dan sampel diterima paling lambat 30 April 2024.
\r\n\t
\r\n\t5. Harga sewa kantin adalah sebagai berikut : 'Terlampir'
\r\n\t
\r\n\t6. Pembayaran sewa dilakukan di umak dan tidak ada termin (sekaligus) selambat lambatnya tanggal 10 juli 2024.
\r\n\t
\r\n\t7. Pengumuman tender diinfomasikan pada 3 Juni 2024. Keputusan manajemen bersifat mutlak dan berdasar pada rasa, harga, kebersihan, kelayakan, kedisiplinan, dan keramahan para peserta.
\r\n\t
\r\n\tDemikian pemberitahuan ini kami sampaikan. Terima kasih atas perhatian Bapak dan Ibu.<\/p>\r\n","unit":"Komplek","gambar":"21162-komplek26032024.jpg","tanggal":"2024-03-26"},{"id_surat":905,"no_surat":"728\/MNG-TLT\/II\/2024","judul":"Informasi PGTK - SMA Talenta","isi_surat":"

\r\n\tNo : 728\/MNG-TLT\/II\/2024
\r\n\tHal : Informasi
\r\n\tLampiran : -
\r\n\t
\r\n\t
\r\n\tKepada
\r\n\tYth. Orangtua SIswa
\r\n\tPGTK - SMA Talenta
\r\n\tditempat
\r\n\t
\r\n\tBandung, 20 Februari 2024
\r\n\t
\r\n\tSalam sejahtera,
\r\n\t
\r\n\tSehubungan dengan kegiatan Kemilau Talenta Putra Nirmala 4, melalui surat ini kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut :
\r\n\t
\r\n\t1. Jalur keluar masuk sekolah untuk hari Rabu dan Kamis, 21 - 22 Februari 2024 adalah <\/p>\r\n

\r\n\tPintu masuk : Gerbang 1
\r\n\tPintu keluar : Gerbang 2
\r\n\t
\r\n\tDemi kelancaran arus lalu lintas, mohon anak sudah menggunakan tas, sepatu, dan membawa barang yang dibutuhkan saat memasuki gerbang 1.
\r\n\t
\r\n\t2. Jalan salib untuk hari Jumat, 23 Februari 2024 ditiadakan.
\r\n\t
\r\n\t3. Orang tua atau peserta didik yang membawa motor pada kegiatan KTP4 dapat memarkirkan kendaraan di area parkir motor selama masih ada tempat. Pengguna mobil silakan parkir di luar gedung sekolah.
\r\n\t
\r\n\tDemikian informasi ini kami sampaikan. Atas perhatian dan bantuan Bapak dan Ibu kami ucapkan terima kasih. Tuhan Memberkati kita semua.
\r\n\t
\r\n\t <\/p>\r\n

\r\n\tInformasi Tambahan:<\/span><\/p>\r\n

\r\n\t <\/div>\r\n
\r\n\t <\/div>\r\n
\r\n\t*) Surat Pengumuman Terlampir (Harap selalu membuka Lampiran)<\/span><\/div>\r\n
\r\n\t*) Informasi Pengumuman bisa juga diperoleh melalui Aplikasi Parent Portal berbasis Android yang bisa di Download di website resmi Sekolah Talenta: www.talentaschool.sch.id.<\/span><\/div>\r\n
\r\n\t*) Link Download Aplikasi Parent Portal Sekolah Talenta: https:\/\/play.google.com\/store\/apps\/details?id=com.amosduan.talenta.talentaandroid<\/span><\/div>\r\n","unit":"Komplek","gambar":"65055-komplek21022024baru1.jpg","tanggal":"2024-02-21"},{"id_surat":904,"no_surat":"036\/KTP-4\/II\/2024","judul":"Himbauan kepada Orang tua & peserta didik dalam pelaksanaan Kegiatan KTP4","isi_surat":"

\r\n\tNomor : 036\/KTP-4\/II\/2024
\r\n\tLampiran : -
\r\n\tHal : Himbauan kepada Orang tua & peserta didik dalam pelaksanaan Kegiatan KTP4
\r\n\t
\r\n\t
\r\n\tYth.
\r\n\tOrang tua \/Wali Peserta didik TK,SD,SMP,SMA
\r\n\tPeserta didik TK,SD,SMP,SMA
\r\n\tdi tempat
\r\n\t
\r\n\t
\r\n\tSalam sejahtera,
\r\n\tSehubungan dengan rencana pelaksanaan Kegiatan Kemilau Talenta dan Putra Nirmala 4 dengan tema "Imlek Nusantara" pada hari Jumat, 23 Februari 2024 s.d. Sabtu, 24 Februari 2024,kami bermaksud menyampaikan beberapa informasi sebagai berikut :
\r\n\t
\r\n\t1. Hari kamis, 22 Februari 2024 ada gladi bersih. Peserta didik yang akan tampil di KTP mohon membawa bekal makan dan minum masing - masing karena kantin tutup. Jam masuk mengikuti ketentuan dari unit masing -masing , memakai seragam. Peserta didik yang tidak mengikuti gladi bersih belajar di rumah .<\/p>\r\n

\r\n\t2. Hari Jumat, 23 Februari 2024 diingatkan kembali untuk membawa tiket KTP 4 dan hari Sabtu, 24 Februari 2024 membawa brosur untuk bisa mengikuti kegiatan di stand Budaya & games.
\r\n\t
\r\n\t3. Hari Sabtu, 24 Februari, seluruh peserta didik wajib hadir, diberlakukan absensi.peserta didik diperbolehkan untuk membawa sanak saudara.
\r\n\t
\r\n\t4.Seluruh peserta didik tetap berada di area kegiatan KTP 4 selama acara berlangsung atau selama belum dijemput.
\r\n\t
\r\n\t5. Orang tua dan peserta didik yang hadir pada kegiatan KTP 4 boleh menggunakan pakaian nuansa Imlek \/ nuansa merah,membawa payung atau topi sesuai kebutuhan masing - masing.
\r\n\t
\r\n\t6. Mohon kerja sama orang tua dan peserta didik untuk :
\r\n\t     a. tidak membawa senjata tajam, senjata api, rokok, vape\/pod, dan binatang peliharaan.
\r\n\t     b. tertib berlalu lintas dan memarkirkan kendaraan dengan benar sehingga tidak menghalangi akses jalan keluar masik ruko\/rumah makan dengan mobilitas tinggi.
\r\n\t     c. Orang tua dan peserta didik SMA yang sudah bisa mengendarai motor dihimbau untuk mengendarai sepeda motor jika memungkinkan (tidak hujan, kondisi lain mendukung).
\r\n\t     d. Peserta didik SD - SMA yang bisa mengendarai sepeda dihimbau untuk mengendarai sepeda pada hari pelaksnaan kegiatan KTP 4.
\r\n\t     e. Kendaraan yang diparkir selama kegiatan KTP 4 berlangsung menjadi tanggung jawab pemilik kendaraan.
\r\n\t     f. Selalu menjaga kebersihan dimanapun berada dengan membuang sampah pada tempat sampah.
\r\n\t
\r\n\tDemikian informasi dan himbauan ini kami sampaikan. Atas perhatian dan kerja sama Bp\/Ibu, kami mengucapkan terima kasih.<\/p>\r\n","unit":"Komplek","gambar":"73142-19022024.jpg","tanggal":"2024-02-19"},{"id_surat":903,"no_surat":"737\/MNG-TLT\/II\/2024","judul":"Informasi PGTK - SMA Talenta ","isi_surat":"

\r\n\tNo : 737\/MNG-TLT\/II\/2024<\/p>\r\n

\r\n\tHal : Informasi
\r\n\tLampiran : -
\r\n\t
\r\n\tKepada
\r\n\tYth.Orangtua Siswa
\r\n\tPGTK - SMA Taelnta
\r\n\tdi tempat
\r\n\t
\r\n\tBandung, 14 Februari 2024
\r\n\t
\r\n\tSalam sejahtera,
\r\n\t
\r\n\tMelalui surat ini kami sampaikan beberapa hal sebagai berikut : 
\r\n\t
\r\n\t1. Bagi Bapak\/Ibu yang berimnat untuk membeli seragam untuk tahun ajaran 2024\/2025,Pengukuran terakhir dilaksanakan pada :
\r\n\t
\r\n\tHari\/tanggal : Kamis, 15 Februari 2024
\r\n\tWaktu : pukul 07.00 - 17.00
\r\n\tTempat : Aula Sekolah Talenta
\r\n\t
\r\n\tPer tahun ajaran 2024\/2025, sekolah melakukan penggantian desain seragam. Peserta didik tahun ajaran 2023\/2024 tidak diwajibkan untuk membeli seragam baru karena seragam lama masih merupakan seragam resmi sekolah Apabila ingin memesan seragam, mohon membawa uang tunai. Sekolah akan melakukan pengukuran seragam kembali pada bulan desember 2024 dan akan dibagikan pada bulan februari 2025.<\/p>\r\n

\r\n\t2. Memasuki masa prapaskah, para SDM Talenta School yang beragama Khatolik akan melakukan ibadat jalan salib setiap hari Jumat pada pukul 06.45 - 07.30. Orangtua dan peserta didik yang ingin mengikuti jalan salib dipersilahkan untuk bergabung. Sehubungan dengan hal tersebut, maka setiap Jumat selama masa prapaskah jam masuk peserta didik dimundurkan menjadi pukul 07.30.
\r\n\t
\r\n\t3. Kami juga mengajak para peserta didik untuk berbagi dengan sesama melalui Aksi Puasa Pembangunan (APP) yang akan dilakukan selama masa Prapaskah dengan  ketentuan berikut :
\r\n\t   a. APP dikumpulkan mulai Kamis, 15 Februari 2024 sampai  Senin, 25 Maret 2024
\r\n\t   b. APP dapat diberikan secara harian\/mingguan atau sekaligus
\r\n\t   c. APP diserahkan melalui transfer ke nomor rekening OCBC NISP sebagai berikut :'Terlampir'
\r\n\t
\r\n\tmohon agar pada berita acara dituliskan nama dan kelas peserta didik
\r\n\t
\r\n\t
\r\n\tDemikian informasi ini kami sampaikan. Atas perhatian dan bantuan Bapak dan Ibu kami ucapkan Terima kasih. Tuhan memberkati kita semua.
\r\n\t
\r\n\t <\/p>\r\n","unit":"Komplek","gambar":"a2000-komplek15022024.jpg","tanggal":"2024-02-14"},{"id_surat":901,"no_surat":"732\/MNG-TLT\/I\/2024","judul":"Informasi KTP 4","isi_surat":"

\r\n\tNo : 732\/MNG-TLT\/I\/2024
\r\n\tHal : Informasi
\r\n\tLampiran : -
\r\n\t
\r\n\t
\r\n\tKepada
\r\n\tYth. Orangtua siswa
\r\n\tToddler - SMA Talenta
\r\n\tDi tempat
\r\n\t
\r\n\tBandung, 24 Januari 2024
\r\n\t
\r\n\tSalam sejahtera,
\r\n\t
\r\n\tPendidikan yang efektif bukan hanya tentang mentransfer pengetahuan dari guru ke peserta didik, tetapi juga tentang menciptakan pengalaman belajar yang berkesan dan relevan. Pembelajaran melalui pengalaman tidak hanya meningkatkan pemahaman peserta didik, tetapi juga mempersiapkan mereka untuk menghadapi tantangan dunia nyata. Partisipasi peserta didik dalam kegiatan yang melibatkan pengalaman langsung menciptakan lingkungan belajar yang lebih bermakna dan memberdayakan.
\r\n\t
\r\n\tSalah satu pengalaman belajar yang dilaksanakan oleh Talenta School adalah Kemilau Talenta Putra Nirmala (KTP). Melalui kegiatan ini, peserta didik diajarkan untuk merasakan keberagaman,membangun kemandirian dan kepercayaan diri, menghargai pentingnya tanggung jawab pribadi,waktu, dan kerjasama untuk mencapai tujuan bersama, mengembangkan kemampuan berpikir out of the box dan merangsang imajinasi, serta meningkatkan kemampuan berinteraksi secara positif dalam masyarakat.
\r\n\t
\r\n\tTradisi Imlek adalah berkumpul dengan keluarga sehingga warisan budaya dapat terus dijaga dan dilestarikan serta menciptakan kenangan yang berharga bersama keluarga dan komunitas. Gadget membuat hampir semua orang menjadi asyik dengan dunia virtual. Maka peran orang tua penting dalam mengajarkan anaknya untuk berpartisipasi aktif dalam linkungan sekitar sehingga di kemudian hari tidak merasa canggung terlibat dalam masyarakat.
\r\n\t
\r\n\tSekolah mengundang seluruh keluarga besar Talenta sehingga dapat memiliki waktu untuk berkumpul di tengah rutinitas para anggota keluarga. Pada kegiatan ini orangtua dapat bermain dan makan bersama serta berinteraksi dengan keluarga lainnya dalam lingkungan Talenta School di mana hal ini biasanya juga suka dilakukan dengan ke mall bersama, healing bersama di luar sekolah. Membangun memori ini adalah inti dari kehidupan kita, dan mereka menjadi warisan berharga yang dapat kita bagikan dengan generasi mendatang.
\r\n\t
\r\n\tMelalui surat ini juga, manajemen Talenta menyampaikan banyak terima kasih kepada Bapak dan Ibu yang telah mendukung kegiatan ini dengan menjadi donatur,sponsor, serta mendukung putra - putrinya dalam pengadaan pakaian pentas,aksesoris,dll.
\r\n\t
\r\n\tKami sangat mengerti bahwa ada perjuangan dari kedua belah pihak yaitu sekolah dan orangtua dengan maksud baik agar kegiatan yang kita upayakan ini berlangsung sukses.Apa yang kami upayakan tentunya perlu perhatian serius dan tentunya membutuhkan banyak biaya.
\r\n\t
\r\n\tBersama dengan doa untuk kesuksesan kegiatan,kami juga berharap seluruh keluarga besar Talenta School dapat berpartisipasi aktif dalam kegiatan KTP 4 dengan meluangkan waktu untuk hadir dan mengikuti rangkaian acara sebagai berikut : 
\r\n\t
\r\n\t1. Jumat, 23 Februari 2024<\/p>\r\n